The Wedding of

Beuty & Africo

Kepada YTH:

The Wedding of

Beuty & Africo

"A great marriage is not when the 'perfect couple' comes together. It is when an 'imperfect couple' learns to enjoy their differences"

- Dave Meurer -

11
06
25

We Are Getting

MARRIED!

Maha Suci Allah yang telah menciptakan makhluk-Nya berpasang-pasangan. Ya Allah semoga ridho-Mu tercurah mengiringi pernikahan kami:

Beuty

Beuty Ani Cahya S.Ak

Putri Pertama dari Bapak Bahari
& Ibu Siti Rahayu

&

Africo

Africo Al-Dua Saputra S.Ak

Putra Kedua dari
Bapak Henis Plakatriono
& Ibu Saptaning Hastutik

Save

The Date

  • 0Hari
  • 0Jam
  • 0Menit
  • 0Detik

11
06
25

Akad Nikah

RABU

11 / 06 / 2025

09.00 WIB

Kediaman mempelai wanita

Ds. Kalirejo rt 01/rt 05
Kec. Undaan, Kab. Kudus,
Jawa Tengah 59372

Resepsi
Pernikahan

Rabu

11 / 06 / 2025

10.00 WIB - Selesai

Kediaman mempelai wanita​

Ds. Kalirejo rt 01/rt 05
Kec. Undaan, Kab. Kudus,
Jawa Tengah 59372

Our GALLERY

Beuty & Afirco

LOVE

Story

"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir."

- QS. Ar-Rum : 21 -

AWAL PERTEMUAN

Kami bertemu di bangku kuliah, teman satu kelas selama 4 tahun tapi tidak begitu dekat, bahkan jarang menyapa satu sama lain, kami fokus kehidupan masing-masing.

MENJALIN HUBUNGAN

Sampai pada di suatu acara perayaan kelulusan tiba-tiba saja kami menjadi dekat. Sejak saat itu kami jadi sering bertemu bersama dengan teman lainnya, semakin hari komunikasi kami makin intens dan akhirnyapun timbul ketertarikan diantara kami.

LAMARAN

Setelah 5 tahun menjalin hubungan suka duka telah kita lalui. Kami memutuskan untuk melangkah ke tahap yang lebih serius yaitu lamaran sebagai tanda komitmen kami yang berlangsung pada bulan Agustus 2024.

MENIKAH

Apa yang menjadi takdirmu tidak akan melewatkanmu, begitu juga dengan kisah kami, berkembang menjadi perjalanan yang indah hingga kami memutuskan untuk mengikat janji suci dalam pernikahan pada tgl 11 juni 2025.

RSVP & Wishes

Ucapan Selamat & Do'a

Adda & Zaki Hadir
Selamat menempuh hidup baru cooo 🀩 bahagia selalu dan semoga saling menyayangi selamanya πŸ˜‡πŸ’œ amiin
Babayaga Tidak Hadir
Selamat menikah ya Le!! Bahagia terus!!! πŸ‘πŸ»β€οΈ
Panji Tidak Hadir
Selamat co, selamat ya atas pernikahanya.. sorry gabisa hadir, tak doakan yg terbaik smoga selalu setia sehidup semati, bahagia selalu, meski wis nikah kudu gelem tak jak dotanan sampe isuk
Mba ego ayu Akan Hadir
MasyaAllah akhirnyaaaaa😍😍😍😍😍😍πŸ”₯πŸ”₯ selamat semangat antew biyut. Lancar semuanya bahagia bersama till jannah. Muaaaaah muahπŸ’‹πŸ©·πŸͺ»πŸŒ»
INDRA BDR Hadir
TERHURAAAAAAAA πŸ™‚
Indra kurniawan Hadir
Selamat yaaa.... πŸ₯°πŸ₯°
Mima Tidak Hadir
Lancar sampai hari yaaa byuti dan calon cuami. Semoga menjadi keluarga yg samawa πŸ₯°πŸ€—
Masnakhairat Hadir
Akkkk sooo happy , semoga lncar sampai hari H , langgeng dan bahagia selalu 🫢🏻🫢🏻😭
Numa's Fams Hadir
Finalllyyyy !! Selamatt Budhe Pakdhee akhirnya kisah nya berakhir dipelaminan, semoga satu untuk selamanya saling membersamai dalam suka dan duka. Menjadi pasangan yang saling melengkapi satu sama lain, menjadi pasangan yang harmonis, samawa sampai menua bersamaπŸ₯ΉπŸ«ΆπŸ»Lancar sampai menuju hari bahagia nyaa !!! Lophhh u love birds !!! πŸ’–πŸ’–
Berliana Dias Tidak Hadir
Syelamat Beuty & Africo. Lancar lancar sampai hari H yaaa πŸ₯°
Titin Hadir
Semoga menjadi keluarga SAMAWA bek & Africo ….πŸ₯°πŸ₯° Aamiin 🀲🏻🀲🏻
Puji Tidak Hadir
Selemat Beuty & Africo. Definisi teman tapi menikah πŸ˜„ semoga lancar sampai hari H. Aamiin πŸ˜‡
Nita Hadir
Alhamdulilah, selamat ya bapak africo dan ibu beuty semoga selalu dilancarkan sampai hari pernikahan ya, Aamiin
Kaliya Hadir
Selamat mba πŸ₯° semoga lancar sampe hariha 🀲🏻

Suatu kebahagiaan & kehormatan bagi kami,
apabila Bapak/Ibu/Saudara/i, berkenan hadir
dan memberikan do'a restu kepada kami

Kami Yang Berbahagia,

Beuty & Africo

Created by :

Inviwedd.com

The Wedding of

Beuty & Africo

Rabu, 11 Juni 2025