"Dan Di Antara Tanda-Tanda (Kebesaran)-Nya Ialah Dia Menciptakan Pasangan-Pasangan Untukmu Dari Jenismu Sendiri, Agar Kamu Cenderung Dan Merasa Tenteram Kepadanya, Dan Dia Menjadikan Di Antaramu Rasa Kasih Dan Sayang. Sesungguhnya Pada Yang Demikian Itu Benar-Benar Terdapat Tanda-Tanda (Kebesaran Allah) Bagi Kaum Yang Berpikir."
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta’ala, insyaaAllah kami akan menyelenggarakan acara ngunduh mantu pernikahan anak kami :
Ahmad Saufiqi, S.Pd
Putra Pertama dari Bapak Siswoyo (Sis)
& Ibu Sarlina (Linut)
&
Wita Apriani, S.Pd
Putri Bungsu dari Bapak Giman (Alm)
& Ibu Nartin
Dengan segala kerendahan hati kami berharap kehadiran kehadiran Bapak/Ibu/Saudara/i dalam acara pernikahan anak kami yang akan diselenggarakan pada :
Akad Nikah
Sabtu
02
September
2023
Pukul : 10.00 WIB - Selesai
Lokasi
Bertempat Di, Desa Rindu Hati, Kec. Taba Penanjung, Kab. Bengkulu Tengah, Bengkulu
Berawal dari ekstrakulikuler pramuka SMA di bulan April 2015, kami berdua saling mengenal saat di bumi perkemahan dan mulai memberanikan diri untuk bertukar nomor handphone. Seiring berjalannya waktu kurang lebih 1 bulan pada 31 Mei 2015 dia mengajak untuk berkomitmen menjalin hubungan.
Acara Lamaran
- Tahun 2023
Setelah penantian panjang selama kurang lebih 8 tahun, banyak hal yang telah kami berdua lewati dari suka duka, tangis tawa, jatuh bangun bersama.
Tepat pada 08 Juni 2023 dia memberanikan diri ke rumah, bersama orang tuanya dan menyatakan bahwa siap untuk menjadikanku satu-satunya istri dan siap membangun rumah tangga sederhana bersama, serta berjanji untuk saling menguatkan dalam keadaan apapun.
Akad Nikah
- Tahun 2023
Pada tanggal 02 September 2023 merupakan hari yang sangat penting bagi kami berdua. hari di mana cinta dan perjuangan yang telah kami lalui berdua selama 8 tahun ini telah dipersatukan dalam ikatan yang sakral yaitu ikatan pernikahan. Dengan memohon ridho dari Allah SWT kami berharap semoga cerita cinta kami akan terus berlanjut hingga surga-Nya.
Our Galeri
Kirm Hadiah
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.